Sabtu, 04 Mei 2019

Pengertian dan Unsur-Unsur Ellips


  • PENGERTIAN ELLIPS


Ellips adalah himpunan semua titik yang jumlah jaraknya terhadap dua titik tertentu tetap besarnya. Dua titik tertentu itu disebut fokus atau titik api (F1 dan F2), jarak (F1dan F2) adalah 2c, dan jumlah jarak tetap 2a (a > 0)



  • UNSUR-UNSUR ELLIPS


Keterangan:
v  O : titik pusat ellips O (0,0)
v  A1 dan A2 : Titik puncak sumbu mayor
v  Bdan B2 : Titik puncak sumbu minor
v  A1O=OA2=a
v  B1O=OB2=b
v  F1 dan F2 : Titik fokus, dengan a2 = b2 + c2
v  A1A2 : Sumbu mayor / sumbu panjang = 2a
v  B1B2 : Sumbu Minor / Sumbu Pendek = 2b
v  d1 dan d2 : Direktriks
v  TU : Lactus Rectum (LR): 2b2/a
v  Eksentrisitas : e=c/a
Eksentrisitas (e) merupakan ukuran kelonjongan ellips dan didefinisikan sebagai :
0<e<1 : ellips
e = 0 : lingkaran
e = 1 : garis lurus / parabola 
" SEMOGA BERMANFAAT"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Laporan UAS Praktikum Analitik https://docs.google.com/document/d/1h8tL4tHsG8Bt4flCjE7qhwGvJFvX4aRrvqNduR-j1PU/edit?usp=sharing File Geog...